Stroke Masuk Peringkat 3 di Kalsel, Direktur RSUD dr.H.Moch.Ansari Saleh Turun untuk Penyuluhan

dr. Among Wibowo M.Kes., Sp.S selaku Direktur RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh memberikan penyuluhan langsung kepada pasien dan keluarga pasien bertempat di Poli Syaraf RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh Banjarmasin, pada hari Kamis (11/5/2023). Adapun materi yang disampaikan adalah tentang stroke mulai dari penyebab, penanganan, dan cara mencegah stroke.

Pasien dan keluarga pasien yang hadir pun tampak memperhatikan dengan seksama penyuluhan yang disampaikan oleh Direktur didampingi para Dokter Spesialis Syaraf RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh. Direktur juga mempromosikan Layanan baru seperti Stroke Center dan Neurointervensi yang menjadi Pelayanan unggulan di RSUD dr. H. Moch. Ansari Saleh dan merupakan Program Pembangunan Daerah oleh dr. Among Wibowo, M.Kes., Sp.S. 

Tampak salah satu pasien dengan antusias menyampaikan, “Dok saya kena stroke dan dirawat di Stroke Center RS Ansari Saleh, alhamdulillah bisa sembuh, bahkan dulu sebelum dirawat saya tidak bisa menyebutkan nama saya sendiri" tutur salah seorang pasien dari Stroke Center. Direktur juga menyampaikan pesan pada penyuluhan kali ini, bagi masyarakat umum maupun bagi keluarga pasien, agar apabila ada keluarga yang terindikasi gejala stroke seperti sulit bicara, gangguan gerakan, kelemahan yang tiba-tiba supaya untuk segera dibawa ke Rumah Sakit. Pentingnya penanganan yang cepat dan tepat pada stroke dapat meminimalisir resiko kelumpuhan dan kematian.

 

Berita Terkait

329 Komentar

Dedicated Proxies | 17 April 2025 - 22:28:37 WIB
Great web site you have here.. It's hard to find
quality writing like yours these days. I really appreciate people like you!

Take care!!
real telegram users | 17 April 2025 - 20:56:08 WIB
Hey just wanted to give you a quick heads up. The words in your article seem to
be running off the screen in Safari. I'm not sure if this is a
formatting issue or something to do with internet browser compatibility but I thought I'd post to let you know.

The style and design look great though! Hope you get the issue
solved soon. Thanks
Buy Private Proxies | 17 April 2025 - 13:20:33 WIB
I’m not that much of a online reader to be honest but
your sites really nice, keep it up! I'll go ahead and bookmark your
site to come back later. Cheers
telegram story views | 16 April 2025 - 19:58:54 WIB
Amazing! Its actually remarkable post, I have got much clear idea concerning from this paragraph.
Custom Name Chains | 16 April 2025 - 16:32:23 WIB
Great post. I was checking constantly this blog
and I'm impressed! Extremely useful information specifically thhe last section :) I deal with such info much.
I was seeking this particular info for a very lengthy time.

Thanks and good luck.
Moissanite Diamonds | 16 April 2025 - 14:13:33 WIB
I like what yoou guys tend to be up too. This type oof clever
work and exposure! Keep up the great works guys I've you guys to blogroll.
Custom Name Chains | 16 April 2025 - 14:13:23 WIB
I love what you guys tend to be up too. This sort of clever work and coverage!
Keep up the great works guys I've you guys to blogroll.
hip Hop jewelry | 16 April 2025 - 13:18:59 WIB
Hi there to every body, it's my first go to see of this web site; this website carries awesome
and really excellent information in favor of visitors.
Hip Hop Jewelry | 16 April 2025 - 09:31:45 WIB
You have made some decent points there. I looked on the intgernet to find out more about
the issue and found most people will go along with your views
on this web site.
iced out jewelry | 16 April 2025 - 03:30:30 WIB
Hey there would you mind sharing which blog platform you're using?
I'm planning to start my own blog in the near future but I'm having a tough time selecting between BlogEngine/Wordpress/B2evolution annd Drupal.
The reason I ask is because yopur layout seems different
then most blogs and I'm looking for something unique. P.S
Sorry for getting off-topic but I had to ask!

Isi Komentar